Headlines News : Refleksi Filsafat Ilmu,,@ KULIAH S-2 Q... ^^

WELCOME TO MY BLOG

NEVER LOSE HOPE..
YOU NEVER KNOW WHAT TOMORROW MAY BRING...
SEMANGAT...!!!



Home » »

Written By mathematicssss.blogspot.com on Sabtu, 16 Januari 2016 | 20.14


Persamaan dan Fungsi Kuadrat

Tengok Sejarah dulu ya guyss... ^^ 

 Al-Khawarizmi
       Tokoh yang bernama lengkap Muhammad bin Musa al-Khawarizmi ini merupakan intelektual muslim yang banyak menyumbangkan karyanya dalam bidang matematika, geografi, musik dan sejarah. Beliau lahir di Khawarizmi (Khiva), sebelah selatan Amu Darya pada tahun 780 M. Karya al-Khawarizmi dalam bidang matematika yaitu Hisab al-Jabar wal Muqabla dan Kitabul Jama-wat-Tafriq. Kedua kitab tersebut banyak menguraikan tentang persamaan linear dan kuadrat. 
      Kitab al-jabr wa-l-muqābala  ditulis pada tahun 830. Kitab ini merangkum definisi aljabar. Terjemahan ke dalam bahasa Latin dikenal sebagai Liber algebrae et almucabala oleh Robert dari Chester (Segovia, 1145) dan juga oleh Gerardus dari Cremona. Khusus dalam Kitabul Jama-wat-Tafriq yang diterjemahkan ke dalam bahasa latin Frattati d’Arithmetica, al-Khawarizmi menerangkan dalam praktik sehari – hari seluk – beluk kegunaan angka – angka, termasuk angka nol. Naskahnya ini menjadi karya gemilang di bidang aljabar. Buku karangannya ini disadur kedalam bahasa latin oleh Gerard Cremona dan digunakan sebagai rujukan utama hingga abad ke-16 di universitas–universitas di Eropa. 

Sumber:
  1. https://mechanicalengboy.wordpress.com/2012/12/21/muhammad-bin-musa-al-khawarizmi-matematikawan-besar-sang-penemu-angka-nol/.
  2. https://id.wikipedia.org/wiki/Mu%E1%B8%A5ammad_bin_M%C5%ABs%C4%81_al-Khaw%C4%81rizm%C4%AB
 Silahkan di pelajari materi-materi berikut... ^^
  1. Faktorisasi Bentuk Aljabar
  2. Persamaan Kuadrat
  3. Persamaan dan Fungsi Kuadrat 1
  4. Persamaan dan Fungsi Kuadrat 2  
Sumber : https://belajar.kemdikbud.go.id/
 
Jangan Lupa......::::
  • Pelajari materi dan kerjakan soal-soal BAB 1 yang ada pada buku siswa Matematika kelas X semester 2 yaa.. ^^
Share this article :

0 komentar:

Speak up your mind

Tell us what you're thinking... !

Arsip Blog

 
Created © 2009. Daisy Yani - All Rights Reserved
TERIMA KASIH ATAS KUNJUNGAN ANDA..HAVE A NICE DAY...^^